``````
Berkenalan dengan Nama Sendiri

Berkenalan dengan Nama Sendiri

Sumber : https://bit.ly/2sRXnsB

Lingkup sosial baru secara alamiah membawa diri kita untuk mengenal orang lain. Mencari tahu siapa mereka, apa hobinya? Bagaimana kepribadiannya? Apakah dia termasuk orang yang baik atau tidak?

Tapi pernahkah kita mencoba untuk mengenal lebih jauh tentang diri sendiri? Jarang sekali diantara manusia yang memiliki rasa penasaran mendalam terhadap diri sendiri. Lantas bagaimana caranya mengenal diri sendiri? Banyak orang-orang yang keliru dalam memahami diri mereka. Mereka mencoba mengenal dengan cara membandingkan diri mereka dengan orang lain, entah membandingkan prestasi, bakat bahkan kekayaan. Padahal setiap manusia itu unik dan memiliki ciri khasnya masing-masing. Ciri khas itu yang bilamana digunakan dapat membawa manusia meraih kesuksesan.

Kenali dirimu, minimal kenali namamu. 

Berpikirlah dan temukan dari hal yang paling mendasar, yaitu nama. Apakah nama semata-mata adalah hasil pemikiran orang tua begitu saja? Tanpa adanya filosofis dan do'a? Lebih dari itu. Nama adalah perwakilan dari setiap harapan yang orang tua tanamkan terhadap anaknya. Nama juga merupakan takdir yang mengikuti manusia sejak lahir dan bagaimana cara orang lain mendo'akan kita (memanggil kita).
Jika kamu ingin diperlakukan perlakuan yang paling kamu sukai, maka panggillah manusia dengan nama yang paling dia sukai.
Baca selengkapnya »
Beranda
  • Berkenalan dengan Nama Sendiri

    Postingan Populer

    Sumber : https://bit.ly/2sRXnsB Lingkup sosial baru secara alamiah membawa diri kita untuk mengenal orang lain. Mencari tahu siapa mer...